Kamis, 26 November 2009

1

Pertahankan pendapatmu sampai kamu temukan bahwa pendapatmu salah..

Jangan malu untuk berekspresi diri..

Membaca sangat penting dan senjata saat kamu berselisih pendapat dengan orang lain..

PadaMu Negeri

Alhamdulillah Prajabatan ditutup dengan pengumuman yang membahagiakan..
60 peserta dinyatakan lulus. dengan 3 peringkat teratas adalah; Misbah, Yogi dan Abu Sofyan.
Plong rasanya jiwa ini..
hanya keinginan pulang yang tak tertahankan kembali menyeruak.
Semua saling mengucapkan selamat..
aQ duduk dikursi memperhatikan setiap teman..
aQ hanya sedikit sedih.. dan aQ enggan bersalaman dengan siapa pun..
kenapa? ga tau. aQ cuma cukup sedih hari itu..


Acara tadi sore dimulai dengan menyanyikan lagu Pada Mu Negeri
Tak kuasa tiba2 mata ini menjadi penuh air
Begitu dasyat lirik lagu nya
Sebuah Penghambaan diri pada negara
Sumpah Mengabdi pada negara..

Mulai besok, perjalanan dimulai kembali..
sebagai single fighter di SAI tempat aQ bekerja
Mengabdi dengan cara menjalankan pekerjaan secara profesional..
kembali berteriak ..
BISA!!!!!

Rabu, 25 November 2009

Janji PNS


Teman..
Ingatlah hari ini..
Qt membuat janji untuk menjadi PNS Profesional, menerapkan etika organisasi, bersih birokrasi dan pelayanan prima pada masyarakat..

Ingatlah hari ini..
Qt bersatu bertekad untuk terus semangat menegakkan peraturan kewajiban PNS
Merubah citra PNS dimulai dengan setiap diri Qt.

Ingatlah hari ini..
Qt berjanji untuk tetap menjaga SPIRIT Perubahan sekembalinya kita di unit kerja masing-masing.

Ingatlah hari ini..
Qt bersama untuk menyatukan VISI serta harapan akan kehidupan birokrasi pemerintahan yang lebih baik.

Ingatlah hari ini..
Qt Mulai dari setiap Qt..

Sawangan, 25 Nov 09
(Prajab Diknas Gol. III Kls F)


Sabtu, 21 November 2009

Bersamamu..

sayang
apakah kau tau betapa damainya hati
saat melihat kau membuka pintu pulang kerumah
apakah kau tau betapa tenangnya hati saat melihat kau tersenyum
apakah kau tau bergetarnya hati saat kau tatap aQ dengan lembut
Apakah kau tau ..
ah suamiku..
aQ bahagia bersamamu..

Kamis, 12 November 2009

Grabak Grubuk...

sebulanan ini bener2 sibux berat..
bnky tugas kantor yg numpuk, tp ga sempet dikerjain coz keburu di karantina di pelatihan..
dan ternyata ga cukup itu
langsung masuk ke babak selanjutnya
masuk prajabatan..
seneng bgt
sedih iyah..

ugh..